CTRA
PT Ciputra Development Tbk (CTRA) menjelang akhir tahun 2024 ini lebih fokus untuk mengandalkan penjualan rumah tapak daripada apartemen. CTRA memanfaatkan momentum Subsidi Pajak Pertambahan Nilai Ditanggung Pemerintah (PPN DTP) 100% yang diperpanjang hingga akhir tahun 2024. Sedangkan untuk Apartemen, penjualan apartemen berkontribusi 3,3% dari total penjuala CTRA. Proyek apartemen yang menjadi andalan CTRA adalah …